Kasus Kecelakaan Mobil Ferrari Berakhir Damai: Tersangka RAS Bertanggungjawab

ferrari laka di jaksel

Danang juga mengungkapkan bahwa semua kerugian yang dialami oleh para korban akan ditanggung oleh tersangka RAS. Meskipun RAS bukan seorang pejabat, tetapi seorang pengusaha dari Surabaya, Jawa Timur, ia tetap bertanggungjawab sepenuhnya atas peristiwa ini. Danang menegaskan bahwa RAS telah bertanggungjawab terhadap biaya rumah sakit dan juga akan mengganti kendaraan yang rusak.

“Si penanggung jawab meminta saya untuk datang ke sini (Kantor Subdit Gakkum Pancoran) untuk proses penggantian unit (motor) karena dari pihak si penanggung jawab ini sudah menanggung semua biaya dari rumah sakit dan kendaraan korban,” tegas Danang.

Bacaan Lainnya

Dalam kesempatan itu, Danang juga mengungkapkan dugaannya bahwa RAS mungkin dalam pengaruh alkohol saat mengemudikan mobil Ferrari-nya. Hal ini diketahui dari bau alkohol yang tercium dari mulut RAS. Selain itu, tersangka RAS mengaku baru saja keluar dari sebuah klub malam di wilayah Jakarta sebelum kecelakaan terjadi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *